Jayakarta SC Bantu Pencegahan Covid-19

JSC support untuk Tenaga Medis_Covid-19

Sejak merebaknya wabah Covid-19, Jayakarta Shooting Club (JSC) selalu menunjukkan kepedulian untuk membantu mencegah penyebaran virus, dengan berdonasi ke berbagai pihak yang membutuhkan. Donasi dalam bentuk Alat Pelindung Diri (APD), masker, kebutuhan untuk para tenaga medisĀ  hingga kebutuhan makan. Donasi diberikan ke berbagai tempat se Jabotabek, baik rumah sakit maupun klinik dan puskesmas yang membutuhkan. Para petembak yang tergabung dalam JSC bahu membahu berada di garis depan, di pimpin oleh Sandy Wijaya, Muis Iskandar dan team lainnya. Dukungan juga diberikan oleh Pangdam Jaya selaku KetumĀ  JSC, Kasdam Jaya selaku Ketua…

Read More