25m Pistol Women Singapura Emas Indonesia Perak

Grand Prix Air Rifle & Air Pistol 2022_Medali Perak_Talitha

Jakarta – Persaingan ketat terjadi pada babak final 25m pistol women antara atlet Indonesia Talitha Judith Almira dan Shun Xie Theo dari Singapura. Sejak menit pertama pertandingan, keduanya bergantian memimpin tipis. Hingga tembakan terakhir Almira harus kalah dari Singapore dengan score 14 – 16 dan memperoleh perak. Perunggu direbut Thailand Natsara Champalat dengan score 8. Partai final ini cukup menegangkan, karena masingmasing atlet bertarung ketat dan Almira sudah mengerahkan seluruh kemampuannya untuk memberikan yang terbaik bagi Indonesia. “Ini final pertama saya di tahun 2022, tapi saya bangga bisa membawa team…

Read More