Pergantian Ketua Umum Velox EE Shooting Klub

Pergantian Ketum Velox_2020

Jabatan Ketua Umum Velox Et Exactus Shooting Klub mengalami pergantian, dari Mayjend TNI (Purn) DR Suyanto SE, MSi (Han) kepada Irjen Pol. Andean Bonar Sitinjak S.I.K, M.S.I. Serah terima jabatan intern, mengingat masa pandemi covid. Sejak berdirinya Velox di bawah kepemimpinan DR Suyanto sebagai ketua, klub ini berkembang pesat dengan prestasi, yang dibuktikan dari berbagai kejuaraan menembak di tanah air. Dan kini dengan kepemimpinan baru, Velox semakin meningkat dengan hadirnya konsep kawasan berburu di wilayah Subang, Sumedang dan Indramayu. Velox juga menggiatkan tembak reaksi bagi para petembak dengan mengikuti penataran…

Read More