
Kemenangan gemilang kembali diraih shooter Roy Haryanto, di Class Open Overall Match Result Rifle, piala Danjen Kopassus, Minggu (29/4) di Solo. Roy meraih point tertinggi 823.4856. Juara dua Sonny Prabowo dan tempat ketiga Kiky Robert Budiman Tedja.
Sementara itu Sinyo Haryanto menempati posisi kelima, sedang tempat ke empat diraih Martinus Redgy dan Semuil.Susilo di posisi 6.
Penulis = pelitha nur aminy