Sedikitnya 60 juri atau biasa disebut Range Officer (RO) dilibatkan pada pertandingan menembak Kresna Eagle Xtreme Championship level 3 2018 ini. RO tersebut diambil dari berbagai provinsi di Indonesia antara lain DKI Jakarta, Jawa timur, Sumsel, Jateng dan beberapa lainnya dari Philipina, Thailand dan Malaysia.
Jumlah ini menurut Master RO Ebram Harimurti dinilai sudah mencukupi untuk sebuah pertandingan internasional dengan 18 stage. “RO yang ada di Indonesia pun sudah banyak yang bersertifikasi internasional,” jelasnya.
Penulis = pelitha nur aminy